Cara Mengganti Template Blog Dengan Mudah Dari Hasil Download
Cara Mengganti Template Blog Dengan Mudah Dari Hasil Download , Kita Sangat Sering Sekali Melihat Berbagai Template Di Blog yang memberikan kesan profesional dan juga terlihat rapi dan dinamis , disini saya akan memberikan Cara Mengganti Template Blog Dengan Mudah Dari Hasil Download
Seperti yang kita tahu template merupakah hal yang tidak asing lagi di mata para blogger maupun para pengunjung yang biasa mencari informasi di internet, namun peran template sangatlah penting karena dengan tampilan yang menarik dan dinamis akan sangat membuat pengunjung nyaman.
Ada banyak sekali sekarang webside penyedia pembuatan template yang berbayar namun saya akan memberikan webside yang menyediakan template gratis yang bisa di download
Silahkan anda download yang mana pun sesuai kesukaan anda...namun saya sarankan untuk tidak memakai template yang berat atau banyak sekali animasi atau pun lainnya...pilihlah yang bijak ^_^
Seperti cukup untuk sedikit infonya
Kita langsung ke Tutorial Cara Mengganti Template Blog Dengan Mudah Dari Hasil Download
1.Login Terlebih dahulu di blogger.com
2.Pastikan bahwa anda telah mendownload file template biasanya berextensi (.txt) atau (.xml).
3.Buka Menu "Template" Lalu Pilih "Cadangkan/Pulihkan" (Klik gambar Untuk Memperbesar)
4.Sebelum anda memasukkan template hasil download di webside diatas saya sarankan untuk membackup data dari template blog anda karena untuk menjaga resiko yang terjadi jika kalau pemasangan template tidak berhasil , dengan mengklik "Unduh template lengkap"
5.Jika telah selesai anda backup sekarang upload hasil download yang tadi anda telah download di webside diatas.
6.Silahkan tunggu hingga upload, Setelah selesai tinggal anda atur pengaturan templatenya, biasanya webside penyedia template memberikan tutorial untuk mengatur templatenya.
Semoga Berhasil.... ^_^
Post a Comment